Senin, 14 November 2011

PERSAMAAN DAN PERBEDAAN IBD(ILMU BUDAYA DASAR) DENGAN IPS(ILMU PENGETAHUAN SOSIAL)

IBD(Ilmu Budaya Dasar) & IPS(Ilmu Pengetahuan Sosial)

Jelaskan Persamaan dan Perbedaan IBD (Ilmu Budaya Dasar) dengan IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial)

Di sini saya akan menjelaskan tentang persamaan dan perbedaan IBD dengan IPS ,sebelumnya mari kita lihat definisi dari keduanya 

Secara sederhana Ilmu Budaya Dasar adalah pengetahuan yang diharapkan dapat memberikan pengetahuan dasar dan pengertian umum tentang konsep-konsep yang dikembangkan untuk mengkaji masalah-masalah manusia dan kebudayaan.(dimazmarham.blogspot.com)
   
ilmu pengetahuan sosial (Inggris:social studies) adalah sekelompok disiplin akademis yang mempelajari aspek-aspek yang berhubungan dengan manusia dan lingkungan sosialnya. Ilmu ini berbeda dengan seni dan humaniora karena menekankan penggunaan metode ilmiah dalam mempelajari manusia, termasuk metoda kuantitatif dan kualitatif. Istilah ini juga termasuk menggambarkan penelitian dengan cakupan yang luas dalam berbagai lapangan meliputi perilaku dan interaksi manusia di masa kini dan masa lalu. Berbeda dengan ilmu sosial secara umum, IPS tidak memusatkan diri pada satu topik secara mendalam melainkan memberikan tinjauan yang luas terhadap masyarakat.

Read more: http://chandraagatha.blogspot.com/2011/04/pengertian-ilmu-pengetahuan-sosial_21.html#ixzz1dge22o3z 

jadi menurut saya persamaan IBD dengan Ips adalah keduanya mempelajari aspek-aspek yang berhubungan dengan manusia.
 perbedaanya yaitu kalo IBD lebih mempelajari tentang masalah-masalah manusia dan kebudayaan sedangkan IPS lebih mempelajari tentang masalah-masalah manusia dan lingkungan sosialnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar